Memang terkadang sangat menjengkelkan saat kita mengaca wajah kita di cermin, apalagi saat kita jalan-jalan ke Mall - Mall, kita seakan tidak merasa percaya diri dan minder hanya karena bekas - bekes jerawat yang masih membekas di wajah kita, nah tips kali ini informasisadayana.blogspot.com akan memberikan beberapa tips untuk menghilangkan bekas jerawat di wajah secara alamiah tanpa memakai obat - obatan yang akan membahayakan kulit wajah kita karena kulit wajah kita 10X lebih sensitif dari pada kulit yang lain. Berikut inilah Tips - Tps MengihilangkanJerawat Secara Alamiah atau Natural :
1. Gunakan Tomat
Jika di dapur anda terdapat tomat, maka dapat digunakan untuk menghilangkan bekas jerawat di wajah. Ambillah beberapa buah tomat, kemudian iris menjadi beberapa bagian dan tempelkan di bagian wajah yang terdapat bekas jerawat. Sebaiknya dilakukan di malam hari dan menjelang tidur.
2. Gunakan Madu
Madu asli selain dapat digunakan menghilangkan bekas luka bakar, madu juga dapat digunakan untuk menghilangkan bekas jerawat. Caranya cukup ambil beberapa tetes madu, kemudian oleskan pada seluruh wajah anda, kemudian diamkan beberapa menit. Lalu bilas wajah anda dengan menggunakan air hangat. Tetapi anda harus menggunakan madu yang benar-benar asli, bukan yang imitasi.
3. Gunakan Ampas Teh
Ampas teh, selain dapat membuat rambut rambut menjadi mulus, ternyata ampas teh juga dapat digunakan untuk menghilangkan bekas jerawat. Jadi setelah anda meminum teh, sebaiknya ampasnya jangan di buang, sebaiknya disimpan dan tempelkan pada bagian yang terdapat bekas jerawatnya.
4. Gunakan Bengkoang
Diantara beberapa bahan diatas, bengkoang adalah buah yang paling ampuh dan cepat menghilangkan bekas jerawat, lihatlah berbagai iklan di televisi yang menggunakan ekstrak bengkoang sebagai pemutih wajah. Cara menggunakannya yaitu. Pertama-tama parut bengkoang secukupnya, kemudian oleskan pada seluruh wajah yang telah dicuci bersih, diamkan 10-15 menit. Kemudian bilas lagi dengan menggunakan air bersih. Lakukan berulang kali sebelum tidur.
Agar bekas jerawat segera hilang dari wajah anda, maka hal-hal diatas harus dilakukan secara teratur dan terus menerus sampai bekas jerawat benar-benar hilang di wajah anda. Selamat mencoba semoga berhasil
Sumber : Edit dari kompas.com
Agar bekas jerawat segera hilang dari wajah anda, maka hal-hal diatas harus dilakukan secara teratur dan terus menerus sampai bekas jerawat benar-benar hilang di wajah anda. Selamat mencoba semoga berhasil
Sumber : Edit dari kompas.com
No comments:
Post a Comment